NDT atau pengujian tidak merusak adalah teknik pengujian yang digunakan dalam ilmu pengetahuan dan industri untuk mengevaluasi sifat dari bahan, komponen atau sistem tanpa menyebabkan kerusakan. NDT juga dikenal dalam istilah NDE (Non Destructive Examination), NDI (Non Destructive Inspection). Karena NDT tidak secara permanen mengubah sifat dari produk yang diinspeksi maka, teknik pengujian ini adalah teknik yang sangat berguna dalam hal saving cost dan waktu dalam mengevaluasi suatu produk, pemecahan suatu masalah, dan penelitian.
Metode NDT yang umum digunakan untuk mengevaluasi pressure vessel antara lain :
1. Visual Test

Visual Test 2

Visual Test 1
– Salah satu metode NDT yang dilakukan dengan cara observasi langsung (mata telanjang).
– Scope observasi pada umumnya berupa kondisi permukaan, posisi assembly, kelurusan permukaan assembly, bentuk material/part, serta kualitas welding
2. Liquid Penetrant Test
Salah satu metode NDT untuk mengetahui diskontinuitas/retak, porositas dengan cara memberikan cairan diatas permukaan logam

Penetrant Test 1

Penetrant Test 2

Penetrant Test 3
3. Magnetic Particle Test

Magnetic Test 1
Salah satu metode NDT untuk mengetahui diskontinuitas/retak, porositas dengan menggunakan prinsip medan magnet. Suatu benda logam akan mempunyai gari-garis medan magnet jika diberi arus elektromagnetik, dan akan membentuk pola medan magnet di permukaannya

Magnetic Test 2
4. Ultrasonic Test
Salah satu metode NDT untuk mengetahui diskontinuitas/retak, porositas dengan menggunakan gelombang ultrasonic frekwensi tinggi.

UT
5. Radiography Test
Salah satu metode NDT untuk mengetahui diskontinuitas/retak, porositas dengan menggunakan gelombang radioaktif/X-Ray.

RT 1

RT 2
6. Positive Material Identification
Salah satu metode NDT untuk mengetahui prosentase kandungan dari suatu baja paduan/alloy steel dengan menggunakan metode X-ray fluorescence (XRF) and optical emission spectrometry (OES)

PMI 1

PMI 2
0 Comments:
Post a Comment